Minggu, 22 September 2013

TAKSONOMI BLOOM REVISI (Ranah Kognitif)

JENIS PERILAKU YANG AKAN DIUKUR
(menurut Benjamin S.Bloom)
RANAH KOGNITIF

TAKSONOMI BLOOM REVISI

Taksonomi Bloom Lama
Taksonomi Bloom Revisi
a.     Ingatan (C1) : 
       Ø  Menyebutkan 
       Ø  Menentukan 
       Ø  Menunjukkan 
       Ø  Mengingat Kembali 
       Ø  Mendefinisikan
C.1.   Mengingat (Remember)
1)   Mengenali (Recognizing)
2)   Mengingat (Recalling)
b.   Pemahaman (C2) :
Ø  Membedakan
Ø  Mengubah
Ø  Memberi Contoh
Ø  Memperkirakan
Ø  Mengambil Kesimpulan
C.2.   Memahami (Understand)
1)   Menafsirkan (Interpreting)
2)   Memberi Contoh (Exampliying)
3)   Meringkas (Summarizing)
4)   Menarik Inferensi (Inferring)
5)   Membandingkan (Compairing)
6)   Menjelaskan (Explaining)
c.     Penerapan (C3) :
Ø Menggunakan
Ø Menerapkan
C.3.   Mengaplikasikan (Apply)
1)     Menjalankan (Executing)
2)     Mengimplementasikan (Implementing)
d.     Analisis (C4) :
Ø Membandingkan
Ø Mengklasifikasikan
Ø Mengkategorikan
Ø Menganalisis
C.4. Menganalisis (Analyze)
1)     Menguraikan (Diffrentiating)
2)     Mengorganisir (Organizing)
3)     Menemukan Makna Tersirat (Attributing)
e.     Sintesis (C5) :
Ø Menghubungkan
Ø Mengembangkan
Ø Mengorganisasikan
Ø Menyusun
C.5.   Evaluasi (Evaluate)
1)     Memeriksa (Checking)
2)     Mengritik (Critiquing)
f.      Evaluasi (C6) :
Ø Menafsirkan
Ø Menilai
Ø Memutuskan
C.6.   Membuat Create)
1)     Merumuskan (Generating)
2)     Merencanakan (Planning)
3)     Memproduksi (Producing)




Tidak ada komentar:

Posting Komentar